You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Pemkot Jakbar Siap Gelar Torch Relay Asian Games
.
photo Folmer - Beritajakarta.id

Pemkot Jakbar Siap Gelar Torch Relay Asian Games

Pemerintah Kota (Pemkot) Administrasi Jakarta Barat, memastikan semua prasarana dan sarana untuk kegiatan Torch Relay Asian Games, telah siap digunakan.  

Rencana, para atlet yang akan membawa api obor akan melakukan pengecekan terakhir pada Minggu, 12 Agustus

Kepastian kesiapan ini diungkapkan Wakil Wali Kota Jakbar, M Zen, saat menggelar kunjungan ke Kantor Kelurahan Tanah Sereal, Taman Fatahilah, dan RPTRA Kalijodo, Rabu (8/8).  

Komisi D Apresiasi Kinerja SKPD Sambut Asian Games

"Prasarana dan sarana yang terkait pelaksanaan Torch Relay Asian Games mulai dari kantor Kelurahan Tanah Sereal, Taman Fatahillah dan RPTRA Kalijodo dalam kondisi baik," ujar M Zen. 

Kepala Sudin Pemuda dan Olahraga Jakarta Barat, Joko Margo Santoso menjelaskan, selain pengecekan sarana dan prasarana, para atlet juga telah siap bertugas membawa api obor Asian Games 2018. 

"Rencana, para atlet yang akan membawa api obor akan melakukan pengecekan terakhir pada Minggu, 12 Agustus," tandasnya.  

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Wakil Ketua Komisi A Sambut Positif Program Pemutihan Ijazah

    access_time01-05-2025 remove_red_eye1823 personFakhrizal Fakhri
  2. DPRD-Koopsud 1 Bahas Mitigasi Bencana Hidrometeorologi

    access_time28-04-2025 remove_red_eye1726 personFakhrizal Fakhri
  3. Anggota DPRD DKI Brando Susanto Tutup Usia

    access_time27-04-2025 remove_red_eye1712 personBudhi Firmansyah Surapati
  4. Ingub No 6/2025 Efektif Bentuk Kebiasaan Baru Gunakan Transportasi Umum

    access_time30-04-2025 remove_red_eye1637 personFakhrizal Fakhri
  5. DPRD DKI Ingatkan Warga Waspada Informasi Palsu Rekrutmen PPSU

    access_time30-04-2025 remove_red_eye1542 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik